Pers Adalah Mitra Kerja Pemerintah, Kominfo Buol Gelar Rapat Bersama Wartawan

    Pers Adalah Mitra Kerja Pemerintah, Kominfo Buol Gelar Rapat Bersama Wartawan

    BUOL-Berdasarian Undang-Undang No.14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik, Para Wartawan Buol menghadiri undangan Dinas Informasi komunikasi, Statistik dan Persandian Kabupaten Buol guna membahas persyaratan perjanjian kerjasama dalam pemberitaan kegiatan Pemerintah daerah dalam penanganan Covid - 19 di kabupaten Buol yang dibuka langsung Kepala Dinas, Mansyur AR. Hentu, diwakili Kepala Bidang (Kabid) Hubungan Media dan Layanan Informatika, Ismail Korompot didampingi Haslinda Datumula Kepala Seksi Media(11/11/2021)

    Kegiatan tersebut dihadiri seluruh kepala Biro Wartawan media cetak maupun media online yang melakukan peliputan di Buol, para jurnalis dari media cetak diwakili Rustam (Radar Sulteng), Rahmat Salakea (Indonesiasatu.co.id), Bambang (Metronews.com), Syarief (Bolmoranews.com), Salam Hi Noor, Henny Manoppo (Globalnews.com) Wawan Isa (Snews.com), Liranews.com, Husni Sese (topikterkini), Ruslan Panigoro (suarautara.com), Bakri (Mercusuar), Ismajaya (alnews.com) dan beberapa media online lainnya.

    Kabid hubungan media dan layanan informatika Ismail Korompot menyebutkan, bahwa media dan wartawannya adalah mitra kerja pemerintah. Karena itu, sebaiknya kemitraan harus lebih ditingkatkan sehingga dapat bersama membangun daerah menuju Buol yang lebih baik kedepan.

    Menurutnya kedua belah pihak saling memahami kebutuhan masing - masing, Wartawan bekerja sesuai amanah Undang - Undang Pers, Pemerintah Daerah (Pemda) membutuhkan wartawan agar dapat menginformasikan program, visi dan misi agar sampai ke masyarakat.

    “Tanpa wartawan yang berperan aktif mempublikasikan, maka program itu sulit diketahui umum, apalagi soal penanggulangan Covid 19 yang saat ini belum berakhir, ” terngnya(Rahmat)

    BUOL
    Rahmat Salakea

    Rahmat Salakea

    Artikel Sebelumnya

    Rapat Koordinasi Pembangunan BTS 4G Dihadiri...

    Artikel Berikutnya

    Wakil Bupati Buol Lantik Kepala Desa Umu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami